19.2.16

Wisata Batu Silaon

Destinasi Tempat Wisata   : Batu Silaon

Lokasi Tempat Wisata      : Desa ujung Hataran dengan jarak 18 Km dari Pematangsiantar

Provinsi           : Sumatera Utara

Gambaran Umum Tempat Wisata      
Menurut Sejarah Batu ini berasal dari sepasang anak kembar bermarga Sinaga. Kedua anak kembar ini membesar bersama dan setelah dewasa mereka saling jatung cinta dan kawin. Hal ini membuat masyarakat setempat marah dan mengutuk serta mengusir mereka hanya karena melanggar adat. Pada saat pengusiran terjadi hujan lebat dan angin ribut serta guruh. Banjir akhirnya menghanyutkan mereka yang saling berpelukan. Mereka berubah menjadi batu seperti terlihat pada gambar, dan sampai sekarang masih dianggap keramat.

Wisata Batu Silaon
sumber foto:  Pemkab Simalungun. all rights reserved